Tingkatan Satuan Ukuran

Assalaamu alaikum sahabat guruKATRO,

Telah dimaklumi bersama bahwa di jaman ini telah ditemukan berbagai jenis satuan ukuran, satuan ukuran yang paling sering digunakan dalam kehidupan sehari hari misalnya ukuran panjang, ukuran berat, ukuran isi dan satuan ukuran jumlah benda.

Insya Allah kali ini guruKATRO akan share tentang satuan ukuran panjang, berat, isi, kapasitas voltage amphere dan lain lain, karena disini hanya akan membahas tingkatan dari berbagai satuan ukuran saja. Sedang untuk pembahasan satuan ukuran jumlah benda (buah/butir dll) mungkin akan dibahas secara terpisah sebagai penutup posting ini.





Contoh beberapa Satuan Ukuran Dasar :

  • Satuan ukuran panjang atau jarak.

Nama satuan ukuran panjang atau jarak yang biasa digunakan di Indonesia adalah meter. Di berbagai negara atau wilayah tertentu ada yang menggunakan nama yang berbeda beda, misalnya : foot atau feet, inch, mil, yard, depa, hasta dan lain lain. namun disini mungkin hanya akan fokus pada nama meter saja.


  • Satuan ukuran berat.

Nama satuan ukuran berat yang biasa digunakan di Indonesia adalah gram. Di berbagai negara atau wilayah tertentu ada yang menggunakan nama yang berbeda beda, misalnya : ponds dan lain lain. namun disini mungkin hanya akan fokus pada nama gram saja.


  • Satuan ukuran isi.

Nama satuan ukuran isi yang biasa digunakan di Indonesia adalah liter atau meter kubik.

dst .....



Tujuan membahas tingkatan satuan ukuran pada posting ini adalah bahwa guruKATRO ingin meluruskan penyebutan satuan ukuran dasar yang sering keliru atau kurang pas dalam kehidupan sehari hari di masyaratak kita. mungkin itu saja. Terutama penyebutan satuan ukuran dasar untuk satuan berat !, sering terjadi salah penyebutan bila satuan ukuran berat adalah KILO !!!!!. Ada lagi guruKATRO pernah membaca di sebuah blog yang menuliskan bila satuan ukuran dasar panjang adalah kilo meter ?????.


Karena itu kini guruKATRO tuliskan contoh beberapa nama satuan ukuran dasar yang biasa digunakan di Indonesia :

- panjang : meter
- berat : gram
- isi : liter atau meter kubik
- luas : are atau meter persegi
- kapasitas : farad
- tegangan listrik : volt
- arus listrik : amphere
- daya listrik : watt
- dan lain lain ....

Sedangkan penyebutan kilo desi centi mili dan lain lain aturannya sebagai berikut

satuan ukuran dasar x 1.000.000.000.000.000.000.000.000 disebut Yotta
satuan ukuran dasar x 1.000.000.000.000.000.000.000 disebut Zetta
satuan ukuran dasar x 1.000.000.000.000.000.000 disebut exa atau eksa
satuan ukuran dasar x 1.000.000.000.000.000 disebut Peta

maaf yang diatas itu gak di buat contoh karena terlalu capai nulis nolnya ... heheheheh.....

satuan ukuran dasar x 1.000.000.000.000 disebut Tera
satuan ukuran dasar x 1.000.000.000 disebut Giga
satuan ukuran dasar x 1.000.000 disebut Mega
satuan ukuran dasar x 1.000 disebut Kilo
satuan ukuran dasar x 100 disebut Hekto
satuan ukuran dasar x 10 disebut Deka

jadi :

1.000.000.000.000 meter = 1 tera meter
1.000.000.000.000 gram = 1 tera gram
1.000.000.000.000 liter = 1 tera liter
1.000.000.000.000 are = 1 tera are
1.000.000.000.000 farad = 1 tera farad
1.000.000.000.000 volt = 1 tera volt
1.000.000.000.000 amphere = 1 tera amphere
1.000.000.000.000 watt = 1 tera watt

1.000.000.000 meter = 1 giga meter
1.000.000.000 gram = 1 giga gram
1.000.000.000 liter = 1 giga liter
1.000.000.000 are = 1 giga are
1.000.000.000 farad = 1 giga farad
1.000.000.000 volt = 1 giga volt
1.000.000.000 amphere = 1 giga amphere
1.000.000.000 watt = 1 giga watt

1.000.000 meter = 1 mega meter
1.000.000 gram = 1 mega gram
1.000.000 liter = 1 mega liter
1.000.000 are = 1 mega are
1.000.000 farad = 1 mega farad
1.000.000 volt = 1 mega volt
1.000.000 amphere = 1 mega amphere
1.000.000 watt = 1 mega watt

1.000 meter = 1 kilo meter
1.000 gram = 1 kilo gram
1.000 liter = 1 kilo liter
1.000 are = 1 kilo are
1.000 farad = 1 kilo farad
1.000 volt = 1 kilo volt
1.000 amphere = 1 kilo amphere
1.000 watt = 1 kilo watt

100 meter = 1 hekto meter
100 gram = 1 hekto gram
100 liter = 1 hekto liter
100 are = 1 hekto are
100 farad = 1 hekto farad
100 volt = 1 hekto volt
100 amphere = 1 hekto amphere
100 watt = 1 hekto watt

10 meter = 1 deka meter
10 gram = 1 deka gram
10 liter = 1 deka liter
10 are = 1 deka are
10 farad = 1 deka farad
10 volt = 1 deka volt
10 amphere = 1 deka amphere
10 watt = 1 deka watt

=====================
satuan ukuran dasar /10 disebut Desi
satuan ukuran dasar /100 disebut Centi
satuan ukuran dasar /1.000 disebut Mili
satuan ukuran dasar /1.000.000 disebut Mikro
satuan ukuran dasar /1.000.000.000 disebut Nano
satuan ukuran dasar /1.000.000.000.000 disebut Piko

maaf juga yang dibawah ini tidak dibuat contoh karena capai nulis nolnya

satuan ukuran dasar /1.000.000.000.000.000 disebut Femto
satuan ukuran dasar /1.000.000.000.000.000.000 disebut Atto
satuan ukuran dasar /1.000.000.000.000.000.000.000 disebut Zepto
satuan ukuran dasar /1.000.000.000.000.000.000.000.000 disebut Yacto

jadi :

1/10 atau 0,1 meter = 1 desi meter
1/10 atau 0,1 gram = 1 desi gram
1/10 atau 0,1 liter = 1 desi liter
1/10 atau 0,1 are = 1 desi are
1/10 atau 0,1 farad = 1 desi farad
1/10 atau 0,1 volt = 1 desi volt
1/10 atau 0,1 amphere = 1 desi amphere
1/10 atau 0,1 watt = 1 desi watt

1/100 atau 0,01 meter = 1 centi meter
1/100 atau 0,01 gram = 1 centi gram
1/100 atau 0,01 liter = 1 centi liter
1/100 atau 0,01 are = 1 centi are
1/100 atau 0,01 farad = 1 centi farad
1/100 atau 0,01 volt = 1 centi volt
1/100 atau 0,01 amphere = 1 centi amphere
1/100 atau 0,01 watt = 1 centi watt

1/1.000 atau 0,001 meter = 1 mili meter
1/1.000 atau 0,001 gram = 1 mili gram
1/1.000 atau 0,001 liter = 1 mili liter
1/1.000 atau 0,001 are = 1 mili are
1/1.000 atau 0,001 farad = 1 mili farad
1/1.000 atau 0,001 volt = 1 mili volt
1/1.000 atau 0,001 amphere = 1 mili amphere
1/1.000 atau 0,001 watt = 1 mili watt

1/1.000.000 atau 0,000.001 meter = 1 mikro meter
1/1.000.000 atau 0,000.001 gram = 1 mikro gram
1/1.000.000 atau 0,000.001 liter = 1 mikro liter
1/1.000.000 atau 0,000.001 are = 1 mikro are
1/1.000.000 atau 0,000.001 farad = 1 mikro farad
1/1.000.000 atau 0,000.001 volt = 1 mikro volt
1/1.000.000 atau 0,000.001 amphere = 1 mikro amphere
1/1.000.000 atau 0,000.001 watt = 1 mikro watt

1/1.000.000.000 atau 0,000.000.001 meter = 1 nano meter
1/1.000.000.000 atau 0,000.000.001 gram = 1 nano gram
1/1.000.000.000 atau 0,000.000.001 liter = 1 nano liter
1/1.000.000.000 atau 0,000.000.001 are = 1 nano are
1/1.000.000.000 atau 0,000.000.001 farad = 1 nano farad
1/1.000.000.000 atau 0,000.000.001 volt = 1 nano volt
1/1.000.000.000 atau 0,000.000.001 amphere = 1 nano amphere
1/1.000.000.000 atau 0,000.000.001 watt = 1 nano watt

1/1.000.000.000.000 atau 0,000.000.000.001 meter = 1 piko meter
1/1.000.000.000.000 atau 0,000.000.000.001 gram = 1 piko gram
1/1.000.000.000.000 atau 0,000.000.000.001 liter = 1 piko liter
1/1.000.000.000.000 atau 0,000.000.000.001 are = 1 piko are
1/1.000.000.000.000 atau 0,000.000.000.001 farad = 1 piko farad
1/1.000.000.000.000 atau 0,000.000.000.001 volt = 1 piko volt
1/1.000.000.000.000 atau 0,000.000.000.001 amphere = 1 piko amphere
1/1.000.000.000.000 atau 0,000.000.000.001 watt = 1 piko watt

segitu aja dulu lah contoh contohnya, nulisnya capaiiii banget .....

lanjut dengan lambang dari satuan satuan ukuran tersebut saja ya !!!

yotta dilambangkan dengan Y
zetta dilambangkan dengan Z
exa atau eksa dilambangkan dengan E
peta dilambangkan dengan P
tera dilambangkan dengan T
mega dilambangkan dengan M
kilo dilambangkan dengan k
hekto dilambangkan dengan h
deka dilambangkan dengan da
==============
satuan ukuran dasar
==============
desi dilambangkan dengan d
centi dilambangkan dengan c
mili dilambangkan dengan m
mikro dilambangkan dengan ยต
nano dilambangkan dengan n
pico dilambangkan dengan p
femto dilambangkan dengan f
atto dilambangkan dengan a
zepto dilambangkan dengan z
yocto dilambangkan dengan y

Selain itu masih ada beberapa satuan ukuran yang tidak tersebutkan diatas, silakan gogling di tempat lain untuk mendapatkannya.

Lanjut dengan satuan ukuran jumlah benda yang sering digunakan di indonesia :

1 lusin berisi 12  benda
1 kodi berisi 20 benda
1 gross berisi 144 benda atau 12 lusin
1 rim berisi 500 benda (biasa digunakan untuk 500 lembar kertas)


bagikan Artikel ini melalui :

Demikian Posting tentang Tingkatan Satuan Ukuran yang dapat guruKATRO sajikan, mohon maaf bila masih banyak kekurangannya, kritik dan saran serta pertanyaan dapat disampaikan melalui kolom komentar.

Terima kasih